Mengencangka Payudara | Seiring bertambahnya usia, kondisi
payudara seorang wanita akan mengalami perubahan. Jika pada awalnya kencang,
lama kelamaan menjadi kendor. Ibu-ibu
yang baru melahirkan pun akan mengalami
payudara yang kendor juga. Dan ini
biasanya cukup membuat resah kaum wanita, takut suami tidak sayang lagi.
Bagaimana cara membesarkan payudara secara tradisional sudah
pernah dibahas di blog obat herbal ini. Sekarang bagaimana cara merawat
payudara agar tetap kencang? Sebenarnya ada cara tradisional yang bisa
dilakukan dengan menggunakan tanaman obat herbal. Mari kita simak tips merawat
dan mengencangkan payudara di bawah ini.
1. Mengencangkan payudara
dengan sirih dan minyak kelapa
Sirih dan minyak kelapa ternyata mempunyai khasiat untuk
mengencangkan payudara. Caranya adalah ambil beberapa daun sirih yang lebar dan
berwarna hijau. Lalu oleskan dengan minyak kelapa. Kemudian panaskan
menggunakan api lilin. Tekapkan ke buah dada dan biarkan sampai kering. Cobalah
untuk melakukan berulang-ulang. InsyaAllah payudara anda akan berubah menjadi
lebih kencang.
2.
Mengencangkan payudara
menggunakan putih telor
Putih telur selain bermanfaat untuk menghilangkan bekasjerawat, ternyata juga bisa digunakan untuk mengencangkan payudara. Caranya
adalah ambil putih telor dan sapukan di sekeliling payudara Anda. Biarkan
kering dengan sendirinya pada waktu malam hingga esok harinya. Bersihkan
payudara anda seperti biasa. Lihat
perubahannya kemudian.
Itulah dua tips merawat dan mengencangkan payudara yang bisa
anda lakukan. Cobalah untuk telaten melakukan itu, maka perubahan akan anda
rasakan…bukan hanya pada payudara anda, tapi juga pada suami anda.
0 comments:
Post a Comment